Timestamp 5/6/2018 14:18:22
Nama : Atikah
Pertanyaan Anda : Kalo dari Ciputat ke Gd. Dhanapala, KEMENKEU naik transjakarta apa ya?
JAWAB :
Dari Ciputat, Tangerang Selatan (Tangsel), Banten naik bis TransJakarta Busway arah Kampung Rambutan atau Tosari (Bundaran Hotel Indonesia HI).
Turun di halte busway Pondok Pinang.
Transit. Lanjut naik bis TransJakarta Busway arah Pasar Senen.
Turun di perhentian bus di Jalan Dr. Wahidin.
Lanjut jalan kaki sekitar 5 menit ke Gedung Dhanapala, Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Republik Indonesia, Sawah Besar, Pasar Baru, Jakarta Pusat.
Silahkan lihat peta rute transportasi / angkutan umum di transportumum.com/ atau di tautan di atas untuk mengetahui info lebih jelasnya
Salam,
Pascal Antonius